Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat - Jika kita melihat makanan tongseng, pasti dibenak kita adalah susah untuk membuatnya sendiri di rumah. Namun, kali ini berandama-sakan akan mengajak kalian untuk membuat tongseng kambing enak namun juga sangat praktis dan cepat.
Dengan Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat dari berandama-sakan ini, para ibu dan semuanya yang ingin membuat tongseng kambing bisa lebih mudah dan cepat. Bahan yang dibutuhkan juga sangat simpel. Dijamin enak dan lezat deh pokoknya..
Tertarik membuat tongseng kambing spesial enak dan empuk dengan menggunakan Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat dari berandama-sakan? Langsung saja, berikut adalah Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat yang bisa kalian coba di rumah:
Resep Tongseng Kambing
Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat
Bahan Membuat Tongseng Kambing Solo :
- 500 gram daging paha kambing, rebus 1/2 matang
- 2 lembar daun salam, untuk merebus daging
- 2 cm jahe, memarkan, untuk merebus daging
- 1.000 ml air
- 1.500 ml santan dari 1 butir kelapa
- 1/2 ibu jari lengkuas, memarkan
- 1 batang serai, memarkan
- 2 lembar daun salam
- 100 gram kol, potong 2 cm
- 2 batang daun bawang, potong kasar
- 1 buah tomat merah, potong
- 4 buah cabai rawit merah, potong 2 cm
- 3 sendok makan kecap manis
- 4 buah bawang merah, iris tipis
- 4 sendok makan minyak untuk menumis
Pelengkap:
- bawang merah goreng
Bumbu Halus:
- 4 siung bawang putih
- 6 butir bawang merah
- 1 sendok teh merica
- 4 buah kemiri, sangrai
- 3 cm kunyit, bakar
- 3 1/2 sendok teh garam
- 1 sendok makan gula pasir
- 2 cm jahe
- 1 sendok teh ketumbar
Cara Membuat Tongseng Kambing Solo Praktis Sederhana :
- Rebus daging kambing, daun salam, jahe dan air sampai lunak.
- Angkat dan buang airnya. Potong-potong.
- Tumis bawang merah, bumbu halus, daun salam, lengkuas, serai, bawang merah, cabai rawit merah, serai sampai harum dan matang betul.
- Masukkan daging kambing, kecap manis dan santan, didihkan sambil diaduk sesekali agar santan tidak pecah sampai semua bumbu meresap dalam daging.
- Tambahkan kol, daun bawang, tomat, dan potongan cabai.
- Sajikan hangat.
Untuk 5 porsi
Bagaimana dengan Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat ala berandama-sakan ini? Sangat praktis, enak, dan lezat bukan? Selain tongseng, di berandama-sakan juga ada banyak resep-resep masakan lainnya. Kalian tinggal masukkan kata kunci yang kalian cari, kemudian nanti akan muncul banyak pilihan resep yang kalian cari.
Semoga Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat bisa bermanfaat untuk kalian semua. Jangan kapok untuk berkunjung lagi ke blog berandama-sakan. Terimakasih dan selamat mencoba di rumah dengan Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat ini.
Artikel Terkait Daging ,Makanan
- Resep Membuat Ramen Kuah Pedas Sendiri Dirumah
- Resep Bihun Goreng Jawa Pedas Spesial Praktis Enak
- Resep Rawon Daging Enak Asli Surabaya
- Resep Sop Asem-asem Daging Buncis Enak Praktis
- Resep Cara Membuat Tongseng Kambing Enak Praktis Cepat
- Resep Cara Membuat Bola-bola Daging Balado Paling Praktis
- Cara Membuat Bento Chicken Katsu Bekal Praktis Anak Sekolah
- Resep Cara Membuat Gulai Sapi Empuk Spesial Praktis
- Resep Rendang Padang Daging Sapi Paling Enak Tanpa Ribet
- Resep Membuat Sate Lilit Daging Ikan Khas Bali Asli
- Resep Sate Kambing Empuk Enak Bumbu Kecap
- Resep Membuat Nasi Pindang Daging Kerbau Kudus
- Resep Cara Membuat Nasi Goreng Kambing Spesial
- Resep Cara Membuat Bistik Daging Cincang Mudah
- Resep Cara Membuat Iga Bakar Saus Rujak Enak
- Resep Cara Membuat Rolade Daging Ikan Tenggiri
- Resep Cara Membuat Gulai Kambing Enak
- Resep Mie Ongklok Khas Dieng Wonosobo
- Resep Nasi Goreng Spesial Masakan Indonesia
- Resep Membuat Lasagna Panggang Rumahan Mudah